WOW dari judulnya, pasti membuat para netter bertanya-tanya. Bagaimana bisa Bahasa Jawa yang kita anggap Bahasa kuno alias nggak jaman alias jadul menjadi paling sopan sedunia !!!!!! Gimana bisa coba’ !!!!! Anda sudah tau belum ?????? kalo’ udah ya udah ga’usah dibaca, khan hanya ngabisin waktu n uang aja di warnet, hehehehehe Okey bagi you yang belum tahu tentunya saya akan segera menjawab pertanyaan itu supaya kalian nggak bingung-bingung amat.
Okey , gimana yaa mulainya, gini aja : Sebenarnya ini berasal dari para guruku yang berkata bahwa Bahasa Jawa menjadi bahasa paling sopan sedunia karena ... bahasa paling sopan sedunia karena ... bahasa paling sopan sedunia karena ... (waduh kompiyunya error nich) karena mempunyai alasan-alasan berikut ini :
1. Bahasa Jawa mempunyai tingkatan-tingkatan menurut orang yang diajak bicara. Yakni Ngoko Lugu, Ngoko Alus, Krama Lugu, dan Krama Inggil.
*Ngoko Lugu : Jika kita bicara sama orang yang derajatnya sama atau lebih rendah. Example : ”Dik, kowe arep neng endi?”
*Ngoko Alus : Jika kita bicara dengan orang yang derajatnya sama dan lebih tua.
Example :”Mas, sampeyan arep neng endi?”
*Krama Lugu : Jika kita bicara dengan orang yang derajatnya lebih tinggi.
Example :”Pak dhe, sampeyan badhe lunga neng endi?”
*Krama Inggil : Jika kita bicara dengan orang yang lebih tua.
Example : ”Bapak badhe tindak neng pundi?”
Itu tadi hanyalah penjelasan singkat jadi sebaiknya anda tidak perlu membacanya, karena kalian pasti sudah tau (kecuali non jawa).
Terus apa hubungannya dengan menjadi bahasa paling sopan dan apa perbedaanya dengan bahasa lain????? Begini za TO THE POINT aja (Dasar, ternyata dari tadi aku ditipu baca yang nggak berguna; dalam hati para reader). Bahasa Jawa sangat berbeda dengan bahasa lain karena mempunyai rasa hormat antar manusia bahkan hewan dan juga Tuhan. Sebagai contoh : dapat dilihat perbandingan antara bahasa jawa dengan bahasa lin sebagai berikut :
Lawan Bicara | Bahasa Jawa | Bhs. Indo | Bhs.Inggris | Bhs. Arab |
Tuhan | Panjenengan | Kamu | You | Anta |
Orang yang lebih tua | Sampeyan | Kamu | You | Anta |
Sesama teman | Riko/Kowe | Kamu | You | Anta |
Setelah melihat tabel di atas kita pasti dapat menyimpulkan bahwa Bahasa Jawa adalah bahasa paling sopan karena mempunyai rasa hormat terhadap orang yang memounyai derajat tinggi. Bahkan orang Arab ,tempat diturunkannya Al-Quran menyebut Tuhannya sama dengan orang lain. Jadi kita sebagai Bangsa Indonesia khususnya orang Jawa harus bersyukur mempunyai bahasa paling sopan di dunia yakni BAHASA JAWA. Okey
SUNBER : My otak n my beloved teacherss